10 Okt 2010

About Us

"There is a fine line between fishing
and just standing on the shore like an idiot."

MEMPERKENALKAN, PARA PENULIS:

kang yoyon
lulusan hukum yang gemar bersastra, memiliki segudang keahlian dan ambisi tapi tak lupa pada stabilitas politik dan ekonomi dunia. mengutamakan Qualitas ketimbang Citra.

w.e.n.L.i.a.n.
pisces sejati yang melankolis dan narsis, sering berkeliaran dikala pagi bersama teman-temannya yang LAIn banget. selalu punya keyakinan bahwa disuatu kala nanti bisa berkunjung ke Prancis untuk menikmati French Fries. mengilai mie oyen dan nasi kuning.

jingle
Manchester United + Economics + Shanghai + Consultant Management + Cool + Ferrari + Drag Race + British Accent + China = jingle

Fuxi
simpel, ceria dan santai. terkenal dengan pemikirannya yang beda-beda tipis antara out of the box atau out of date. selalu berargumen bahwa Manny "Pacman" Pacquiao adalah petinju terbesar jaman ini.
 
Bryan Yonathan
penulis misterius yang hanya muncul sekali dalam 6 bulan pada fajar ke 5 setiap petang. seorang cendikiawan yang pantang menyerah dan tak kenal takut kecuali kepada yang Kuasa.

marchaela
wanita lajang sekaligus penulis, sastrawan, akuntan, dan penge-tweet sejati. berstatus lajang tapi gemar melancong. dan masih berstatus jalang, eh maaf maksudnya lajang.

Aiiro
manusia hyper sanguinis yang brutal. akhir-akhir ini suka menghabiskan waktunya untuk pacaran dan berkhayal untuk membuat post pertamanya. selalu berharap bisa bekerja di perusahaan ternama (red: McD) hingga akhir hayatnya.


FIN 25/3/11

Hope and Despair

Semuanya.. memiliki sisi terang dan gelap. Mereka yang melihat sisi gelap saja akan membawa kesedihan dan kesengsaraan pada dirinya. Bagi mereka yang mampu melihat sisi terang pada saat yang bersamaan,
"Setiap Hari adalah Hari yang Baik."
Tidak peduli siapa orang tersebut, hal yang baik ataupun buruk pasti pernah terjadi. Dan hal itu adalah hal yang wajar. Ibarat roda, demikianlah hidup berputar. Menyadari kewajaran itu, dan berdamai dengannya, itu yang disebut dengan kepuasaan hati. Dan mengunakan sisa terang untuk menambah terang, itu yang disebut Viriya / Usaha.